Panduan cara flashing semua tipe Samsung Galaxy tidak begitu sulit jika anda memahami nya dengan teliti. Cara flashing Samsung Galaxy M20 [SM-M205G] anda cukup membutuhkan bahan bahan untuk flashing yaitu Odin Tools, USB Driver dan Firmware Samsung yang sesuai dengan tipe Smartphone anda.
Untuk spesifikasi smartphone ini Samsung Galaxy M20 [SM-M205G] memiliki layar 6,3 Inci. sudah bersistem operasi Android 8.1 (Oreo), dan memiliki ram dan internal yang cukup lumayan besar 3GB RAM 32GB Internal. Daya Baterai 5000mAh dan Smartphone ini sudah dilengkapi fast charging sehingga anda dapat mengisi daya dengan cepat.
Samsung M20 SM-M205G ini mempunyai kamera belakang yang beresolusi 13MP dan kamera depan nya 5MP. dan sudah mendukung jaringan 4G LTE. untuk prosesor nya Exynos 7904 Octa. dan memiliki fingerprint dibelakang untuk pengamanan kuncinya.
Banyak user, tuser, dan teknisi teknisi handphone yang kesulitan mendowload firmware Samsung Galaxy M20 [SM-M205G] dikarenakan di web resmi Samsung harus terlebih dahulu mendaftar akun Sammobile untuk mendapatkan firmwarenya.
Tetapi bukan hanya itu hal yang sangat menjengkelkan megunduh firmware Samsung di web resmi Sammobile. server download di web resmi speed download nya dibatasi, jadi ketika anda mendownload di sammobile anda membutuhkan waktu yang cukup lama.
Tapi tenang anda tidak perlu aktivasi akun premium di sammobile untuk mendowload nya dengan super cepat. kali ini admin membagikan file firmware Samsung Galaxy M20 [SM-M205G] link Google Drive anda dapat mengunduh nya dengan waktu yang singkat. Untuk bahan flashing sudah saya sediakan link dibawah ini
Sekian tutorial cara flashing Samsung Galaxy M20 [SM-M205G] semoga bermanfaat. dan jangan lupa share ke teman teman kalian agar lebih bermanfaat lagi ilmunya. dan nantikan tutorial tutorial dari admin UserDroid selanjutnya.